Luas Trapesium

Sebuah segiempat yang memiliki sepasang sisi berhadapan sejajar disebut trapesium.
Luas trapesium dapat dicari menggunakan rumus luas segitiga. Caranya dengan membagi trapesium tersebut menjadi dua segitiga. Kemudian luas kedua segitiga dijumlahkan.

Perhatikan gambar berikut :
untitled

Luas Trapesium = segitiga ABD segitiga BCD

1                   1
Luas Trapesium =     x AB x t  +      x DC x  t
2                    2
1
Luas Trapesium =      (AB + DC) x t
2

contoh : Hitunglah luas trapesium dengan sisi alas 15 cm sisi atas 7 cm dan tinggi 5 cm
1
Luas Trapesium =      (sisi alas + sisi atas) x t
2
1
Luas Trapesium =      (15 cm + 7 cm ) x 5 cm =  55 cm
2
Untuk membantu menghitung luas Trapesium gunakan alat hitung dibawah ini :


Alat Hitung Luas Trapesium


alat Hitung Luas Trapesium
Tinggi :
Sisi alas :
Sisi atas :

Luas Trapesium :


Furl Digg Google Bookmarks reddit Mixx StumbleUpon Technorati Yahoo! Buzz DesignFloat Delicious BlinkList
Comments
0 Comments

0 komentar: